890 episodes

Selamat Datang di Cuap-Cuap Cuan!

Di podcast ini, kamu bisa dapetin banyak info soal dunia ekonomi, bisnis dan investasi dengan cara yang fun serta menyenangkan. Langsung aja jelajahi playlist Cuap-Cuap Cuan yang full faedah di Spotify, Apple Podcast, Google Podcast, dan Anchor. Kita upload episode baru tiap hari lho...
Kalo ada saran, kritik maupun pujian, langsung aja DM ke Instagram @cuap_cuan yaa...
Salam Cuan!

Cuap Cuap Cuan Podcastnya CNBC Indonesia

    • News
    • 1.0 • 1 Rating

Selamat Datang di Cuap-Cuap Cuan!

Di podcast ini, kamu bisa dapetin banyak info soal dunia ekonomi, bisnis dan investasi dengan cara yang fun serta menyenangkan. Langsung aja jelajahi playlist Cuap-Cuap Cuan yang full faedah di Spotify, Apple Podcast, Google Podcast, dan Anchor. Kita upload episode baru tiap hari lho...
Kalo ada saran, kritik maupun pujian, langsung aja DM ke Instagram @cuap_cuan yaa...
Salam Cuan!

    Harga Emas Terus Ngegas! Ft Kunto Hendrapawoko & Aulia Akbar

    Harga Emas Terus Ngegas! Ft Kunto Hendrapawoko & Aulia Akbar

    Hai, Sobat Cuan..



    Harga emas terus mencetak rekor tertinggi sepanjang sejarah, seiring dengan kian meningkatnya volatilitas geopolitik dan perekonomian global.. Yup, seperti yang kita ketahui, emas masih menjadi salah satu pilihan investasi yang bisa diandalkan sebagai aset lindung nilai dalam mengantisipasi risiko di tengah ketidakpastian global.. So, kita bakal ajak Sobat Cuan buat semakin tau apa aja sih keuntungan investasi emas, bersama dengan Maria Katarina, Kunto Hendrapawoko selaku General Manager Unit Bisnis Pengolahan dan Pemurnian Logam Mulia ANTAM, dan Aulia Akbar selaku Financial Expert CNBC Indonesia, berikut ini..



    Sobat Cuan, jangan lupa ya untuk follow IG @cuap_cuan, dan juga subscribe youtube channel Cuap Cuap Cuan, kemudian di like, comment dan share ya. Salam cuan!

    • 22 min
    Drakor (Season 7) Eps 1. Kesan Pertama Begitu Menggoda

    Drakor (Season 7) Eps 1. Kesan Pertama Begitu Menggoda

    Hai, Sobat Cuan..



    Bimo dan Lisa mendapat undangan reunian dari teman SMA nya Damar. Namun, siapa sangka? Damar yang cupu semasa SMA dulu, kini berubah menjadi seseorang yang terkenal dan sangat kaya raya. Bimo dan Lisa sangat penasaran dengan rahasia sukses Damar. Lisa yang merupakan selebgram punya kesempatan untuk berkolaborasi dengan Damar. Rahasia apakah yang disimpan oleh Damar hingga bisa jadi kaya raya? Simak cerita lengkapnya hanya di Drakor (drama keuangan on reality).

     

    Jangan lupa dengerin audio series Cuap Cuap Cuan, yang tayang setiap hari Kamis, Jam 17.00 WIB, hanya di Spotify ya....



    Sobat Cuan, jangan lupa ya untuk follow IG @cuap_cuan, dan juga subscribe youtube channel Cuap Cuap Cuan, kemudian di like, comment dan share ya. Salam cuan!

    • 10 min
    KONEKSI #181 Titik Balik Perekonomian Nasional

    KONEKSI #181 Titik Balik Perekonomian Nasional

    Hai, Sobat Cuan..



    Dari tahun ke tahun, momen hari raya Idul Fitri selalu berkontribusi mempercepat perputaran ekonomi nasional. Bagaimana tidak? momen Lebaran selalu dinanti untuk menyambung tali ekonomi antara kota besar ke desa. Namun, terlepas dari berbagai dampak positif yang dihasilkan dari sektor transportasi, pariwisata, dan UKM selama momen Lebaran, ada beberapa tantangan yang harus diperhatikan. Lalu faktor apa saja yang harus menjadi perhatian supaya perekonomian tetap tumbuh secara merata pasca momen Lebaran? Simak obrolan lengkapnya hanya di podcast Cuap Cuap Cuan segmen KONEKSI (Konten Ekonomi Seksi) bersama Maria Katarina, Maesaroh selaku Head Of Research CNBC Indonesia dan Teuku Riefky selaku Ekonom LPEM FEB UI berikut ini.



    Sobat Cuan, jangan lupa ya untuk follow IG @cuap_cuan, dan juga subscribe youtube channel Cuap Cuap Cuan, kemudian di like, comment dan share ya. Salam cuan!

    • 23 min
    Habis Liburan Terbitlah Penyesalan ft Aulia Akbar

    Habis Liburan Terbitlah Penyesalan ft Aulia Akbar

    Hai, Sobat Cuan..



    Setelah euforia liburan berlalu, seringkali kita dihampiri oleh rasa penyesalan yang tiba-tiba saat melihat kantong kosong pasca liburan. Fenomena yang dikenal sebagai "post holiday blues" ini menggambarkan perasaan tak nyaman ketika harus kembali menjalankan aktivitas sehari-hari setelah masa liburan yang menyenangkan. Hai inipun akan menimbulkan tekanan mental jangka pendek, kecemasan, kesedihan serta kondisi finansial yang buruk. Lalu, bagaimanakah cara mencegahnya, supaya mental dan kondisi keuangan kalian tetap aman pasca liburan? simak tipsnya di episode interview kali ini bersama Maria Katarina dan Aulia Akbar selaku Financial Expert CNBC Indonesia berikut ini.



    Sobat Cuan, jangan lupa ya untuk follow IG @cuap_cuan, dan juga subscribe youtube channel Cuap Cuap Cuan, kemudian di like, comment dan share ya. Salam cuan!

    • 19 min
    PAHAM: Saham Sudah Serba Mahal?

    PAHAM: Saham Sudah Serba Mahal?

    Hai. Sobat Cuan..



    Harga saham sebuah perusahaan tentu saja dipengaruhi oleh kinerja keuangan perusahaan itu sendiri.. Semakin tinggi laba perusahaan, maka akan semakin meroket juga harga sahamnya... Tapi, kalau ada yang bilang saat ini harga saham udah pada mahal, Sobat Cuan setuju gak??? Lantas, bagaimana ya caranya menghitung apakah suatu saham masih di harga wajar, murah, atau mahal? Dan sektor mana aja sih yang harga sahamnya sudah overvalue? Simak yuk perbincangan Maria Katarina bersama dengan Susi Setiawati selaku Equity Analyst CNBC Indonesia berikut ini..



    Sobat Cuan, jangan lupa ya untuk follow IG @cuap_cuan, dan juga subscribe youtube channel Cuap Cuap Cuan, kemudian di like, comment dan share ya. Salam cuan!

    • 15 min
    LABA: 25. Selamat Hari Lebaran

    LABA: 25. Selamat Hari Lebaran

    Hai, Sobat Cuan



    Bagi jutaan umat muslim di seluruh dunia, lebaran bukan hanya sekadar akhir dari bulan suci Ramadan, tetapi juga sebuah momen penuh harapan, kegembiraan, dan kebersamaan. Persiapan yang panjang, aroma kue-kue yang menggoda, hingga sajian makanan khas lebaran  menjadi bagian dari perayaan yang dinanti-nantikan. Seperti halnya, para bapak-bapak dan ibu-ibu di LABA yang punya cerita menarik di setiap Hari Raya. Lalu, apa makna Lebaran bagi mereka? Seperti apa keseruan obrolannya? Yuk, deengerin cerita lengkapnya Maria, Ayyi Hidayah dan Aulia Akbar selaku Financial Expert CNBC Indonesia hanya di podcast Cuap Cuap Cuan.



    Sobat Cuan, jangan lupa ya untuk follow IG @cuap_cuan, dan juga subscribe youtube channel Cuap Cuap Cuan, kemudian di like, comment dan share ya. Salam cuan!

    • 24 min

Customer Reviews

1.0 out of 5
1 Rating

1 Rating

Top Podcasts In News

Serial
Serial Productions & The New York Times
The Daily
The New York Times
Up First
NPR
The Tucker Carlson Podcast
Tucker Carlson Network
The Ben Shapiro Show
The Daily Wire
The Megyn Kelly Show
SiriusXM

You Might Also Like

Money Discussion with Rivan Kurniawan
Rivan Kurniawan
Lima Menit Berita
Podcast Tempo
METRO TV
Metro TV
Apa Kata Tempo
Podcast Tempo
CNN Indonesia
CNN Indonesia
Cerita Sejarah Islam
Cerita Sejarah Islam Podcast