5 episodes

Podcast Keuangan dan Investasi

Pintar Keuangan Teddy Santoso

    • Business

Podcast Keuangan dan Investasi

    Yakin Mau KPR?

    Yakin Mau KPR?

    Rumah merupakan simbol kemapanan yang diyakini di masyarakat. Memiliki rumah sendiri tentunya menjadi idaman bagi semua orang. Dengan harga rumah yang cenderung naik tiap tahun, bahkan kenaikannya melebihi kenaikan gaji, membuat orang berusaha ekstra keras untuk bisa membeli rumah. Salah satu caranya bisa dengan menggunakan KPR. 

    Nah bagi kalian yang mau beli rumah, sudah yakin mau KPR?  Sudah tahu jenis bunga yang dipakai dalam perhitungan angsuran KPR? Jangan sampai salah perhitungan saat memutuskan untuk membeli rumah melalui KPR. 

    Sebelum jauh melangkah, kalian bisa mendengarkan podcast Pintar Keuangan (@pintarkeuangan) episode terbaru bersama Teddy Santoso (@teddytheds) sebagai host untuk melengkapi infomasi mengenai KPR. 

    Selamat mendengarkan.

    • 26 min
    A Simple Guide to Credit Cards

    A Simple Guide to Credit Cards

    Agar keuangan berjalan dengan baik kita harus bisa mengatur keuangan dengan cermat dan bijak, terlebih lagi pada masa pandemi seperti sekarang ini. Penghasilan dan pengeluaran harus benar-benar dicermati. 

    Salah satu cara untuk mencermati pengeluaran adalah dengan mengatur penggunaan kartu kredit.

    Pada episode ini akan dibahas mengenai tips-tips praktis penggunaan kartu kredit yang bisa dipakai agar nantinya tidak menimbulkan masalah di kemudian hari. 

    Simak pembahasan selengkapnya di Podcast Pintar Keuangan (@pintarkeuangan) bersama Teddy Santoso (@teddytheds) sebagai host.

    • 13 min
    Personal Finance

    Personal Finance

    Mengatur keuangan pribadi merupakan salah satu cara untuk menghindari pepatah "lebih besar pasak daripada tiang" terjadi. 

    Mungkin hal tersebut bukan hal yang mudah, namun bukan berarti tidak bisa dilakukan.

    Episode kali ini akan membahas mengenai Personal Finance.  

    Pembahasan meliputi beberapa tips atau prinsip keuangan yang bisa dipakai untuk mengatur keuangan pribadi. 

    Topik tersebut bersumber pada sebuah buku keuangan menarik dengan judul Financially Stupid People Are Everywhere, yang ditulis oleh Jason Kelly. 

    Simak pembahasan selengkapnya di Podcast Pintar Keuangan (@pintarkeuangan) bersama Teddy Santoso (@teddytheds) sebagai host.

    • 12 min
    Investment 101

    Investment 101

    Bagi sebagian orang, investasi masih sebatas niat saja. Mereka tidak tahu akan mengalokasikan dananya kemana, karena belum memahami jenis dan karakter instrumen investasi terutama pada pasar modal. 

    Hal ini diperkuat dengan adanya survey OJK tahun 2016 yang menunjukkan tingkat literasi keuangan masyarakat pada pasar modal hanya 4,4%, sedangkan perbankan sebesar 28,9%.

    Peter Lynch, seorang investor saham legendaris dari Amerika Serikat  pernah menyampaikan pesan "know what you own, and know why you own it". Pesan tersebut mengingatkan akan pentingnya pemahaman mengenai instrumen investasi yang akan dibeli. 

    Pada podcast episode kedua ini akan dibahas mengenai jenis-jenis instrumen investasi yang banyak dipilih oleh para ivestor pada umumnya. 

    Simak pembahasan menarik ini selengkapnya di Pintar Keuangan (@pintarkeuangan) bersama Teddy Santoso (@teddytheds) sebagai host.

    • 41 min
    Ada Apa Dengan Covid-19 & Ekonomi Indonesia

    Ada Apa Dengan Covid-19 & Ekonomi Indonesia

    Wabah COVID-19 yang awalnya terjadi di  China, kini sudah menjadi pandemi. Dampak yang ditimbulkan bukan hanya merenggut nyawa manusia semata. Sektor ekonomi pun tidak luput dari keganasan pandemi ini. Aktivitas ekonomi di berbagai negara termasuk Indonesia sudah mulai terpengaruh. Bahkan Menteri Keuangan memprediksi skenario terburuk pertumbuhan ekonomi Indonesia bisa menjadi 0%-2,5% pada tahun ini. Akankah ancaman gelombang PHK menjadi kenyataan? Apa yang dilakukan oleh pemerintah untuk mengatasi pandemi ini dan efek yang ditimbulkannya? 

    Simak selengkapnya di Pintar Keuangan (@pintarkeuangan) bersama Teddy Santoso sebagai host (@teddytheds).

    • 22 min

Top Podcasts In Business

Money Rehab with Nicole Lapin
Money News Network
Prof G Markets
Vox Media Podcast Network
REAL AF with Andy Frisella
Andy Frisella #100to0
The Prof G Pod with Scott Galloway
Vox Media Podcast Network
The Ramsey Show
Ramsey Network
The Money Mondays
Dan Fleyshman