Jadi Ayah ASI, Biar Ibu Sukses MengASIhi! - Sogi Indra Dhuaja, Co-Founder AyahASI Indonesia
Description
Menyusui bukan hanya tanggung jawab Moms saja, Dads juga memiliki peran penting saat masa mengASIhi lho. Karena bikinnya kan berdua, jadi ya ngurusnya juga berdua dong!
Lalu, bagaimana sih peran Dads untuk mendukung kelancaran dan keberhasilan menyusui Si Kecil? Yuk, simak podcast M&B spesial pekan ASI Sedunia 2022 kali ini bersama Sogi Indra Dhuaja, Co-Founder AyahASI Indonesia berikut!
Banyak Moms yang bercerita kalau hubungannya dengan sang ibu mertua rasanya kurang baik. Padahal, ikatan antara ibu mertua dengan sang menantu perempuan bisa saja akur, lho! Meski ada hal-hal yang memengaruhi, Moms bisa memperbaiki hubungan dengan ibu mertua, tentu juga dengan adanya peran Dads...
Published 09/30/24
Akupunktur medik berbeda dengan akupunktur biasa lho, Moms. Karena, metode penyembuhan ini tidak hanya sekadar mengalirkan energi ke seluruh tubuh. Akupunktur medik akan membantu proses pengobatan berbagai penyakit ringan maupun berat, dan bisa dilakukan pada bayi hingga lansia dengan aman.
Mau...
Published 09/01/24