Say No to Bully! - Katarina Ira Puspita, M.Psi., Psikolog, Psikolog Anak dan Keluarga dari Klinik Pela 9
Listen now
Description
Bully atau perundungan rasanya selalu ada di setiap fase kehidupan seseorang ya, tak terkecuali pada kehidupan anak-anak kita. Namun sebagai orang tua, Moms enggak mau dong Si Kecil menjadi pelaku dan korban bully. Untuk itu kita harus melakukan pencegahan dengan mengedukasi Si Kecil tentang bully.  Hal yang enggak kalah penting, kita juga harus tahu sebenarnya apa sih faktor yang melatarbelakangi seorang anak melakukan bully, serta apa sih dampak bully bagi anak-anak? Yuk cari tahu jawabannya dan simak obrolan seru M&B bersama Katarina Ira Puspita, M.Psi., Psikolog, Psikolog Anak dan Keluarga dari Klinik Pela 9, selengkapnya!
More Episodes
Berdasarkan Data Badan Kesehatan Dunia tahun 2020, diketahui setiap tahun, sekitar 3.000 sampai 5.000 anak lahir dengan kondisi Down Syndrome. Dari angka kasus yang tak sedikit ini, tentunya membuat orang tua harus aware dengan penyakit Down Syndrome yang ternyata sudah bisa dideteksi bahkan...
Published 06/03/24
Published 06/03/24
Berdasarkan data Kemenkes RI tahun 2020, sekitar 4,5% penduduk Indonesia menderita asma. Penyakit ini umumnya ditandai dengan sesak napas. Bukan penyakit sepele, bila tak ditangani dengan baik, penyakit ini bisa mengganggu aktivitas sehari-hari bahkan ancaman nyawa melayang. Untuk mengetahui...
Published 05/06/24