Susu Ikan Atasi Stunting?
Listen now
Description
Susu Ikan Atasi Stunting? Oleh. Hadi Kartini (Kontributor NarasiPost.Com) Voice over talent: Dewi Nasjag NarasiPost.Com-Program makan siang gratis digagas oleh presiden dan wakil presiden terpilih, Prabowo Subianto dan Gibran Rakabuming Raka pada Pilpres 2024. Program ini diperuntukkan bagi pelajar dari tingkat SD sederajat sampai tingkat SMA sederajat. Tujuannya untuk mengatasi masalah stunting, meningkatkan gizi, dan nutrisi pada anak usia sekolah. Memberikan gizi yang cukup pada anak usia sekolah diharapkan bisa memacu prestasi akademis. Selain itu, program ini diharapkan bisa mengurangi beban ekonomi keluarga. Bicara soal gizi dan nutrisi yang akan diperoleh dari program makan siang gratis, masih menjadi pertanyaan besar. Susu ikan disebut-sebut yang dipilih Prabowo Subianto sebagai pengganti susu sapi pada program ini. Hal ini menyebabkan sejumlah media asing menyoroti rencana presiden terpilih Prabowo Subianto untuk mengganti susu sapi dengan susu ikan. Naskah selengkapnya: ⁠https://narasipost.com/opini/09/2024/susu-ikan-atasi-stunting/ Terimakasih buat kalian yang sudah mendengarkan podcast ini, Follow us on: instagram: http://instagram.com/narasipost Facebook: https://www.facebook.com/narasi.post.9 Fanpage: Https://www.facebook.com/pg/narasipostmedia/posts/ Twitter: Http://twitter.com/narasipostx
More Episodes
Indonesia Pimpin Dialog HAM ASEAN Oleh. Siska Juliana (Tim Penulis Inti NarasiPost.Com) Voice over talent: Dewi Nasjag NarasiPost.Com-Indonesia berperan sebagai tuan rumah dan memimpin dialog hak asasi manusia (HAM) ASEAN. Pertemuan tersebut diadakan pada 5 November 2024 di Jakarta. Selain...
Published 11/17/24
Published 11/17/24
AS dan Rusia Memanas, Akankah Perang Terjadi? Oleh. Arum Indah (Tim Penulis Inti NarasiPost.Com) Voice over talent: Dewi Nasjag NarasiPost.Com-Memanasnya hubungan AS dan Rusia telah menyeret kedua negara ini di ambang perang militer. Bahkan Rusia telah mengadakan latihan perang nuklir...
Published 11/17/24