Creepy Case Club 5: Kasus Jendela Siluman karya Rizal Iwan (Rekomendasi Buku Detektif Anak-Anak) #180
Listen now
Description
Ada satu jendela yang tak pernah terlihat penghuninya. Karena sekolah sedang ditutup, Namira dan kawan-kawannya harus beradaptasi dengan kebiasaan baru: sekolah online dari rumah. Suatu hari, ruang kelas online mereka disusupi satu sosok tak dikenal, padahal akses ke ruang kelas itu hanya untuk para murid dan guru. Tak hanya itu, Vedi dan Jani kemudian mendapat gangguan teror aneh melalui gadget mereka. Siapakah penyusup di ruang kelas itu? Apa yang dicari sosok misterius di balik jendela virtual di layar gadget anak-anak ini? Walaupun sedang di rumah saja, Creepy Case Club terlibat dalam sebuah petualangan yang belum pernah mereka alami sebelumnya. Petualangan di dunia virtual. Dengarkan episode selengkapnya di Podcast Sahabat Buku! --- Support this podcast: https://anchor.fm/sahabatbuku/support
More Episodes
10 Rekomendasi Buku untuk Memulai 2024 1. Gadis Minimarket - Sayaka Murata 2. Koala Kumal - Raditya Dika 3. Gratitude - Greatmind 4. Setiap Hari Stoik - Ryan Holiday fan Stephen Hanselman 5. Cantik, Gaya, dan Tetap Kaya - Prita Ghozie 6. Ikigai - Hector Garcia dan Francesc Miralles 7....
Published 01/13/24
Published 01/13/24
Tiga anak jalanan ditemukan tewas, tergantung di pinggir flyover kawasan Jatinegara. Satu mayat lagi menyusul, kali ini terlilit kabel tiang listrik. Penyelidikan dimulai dengan enggan, para polisi bertindak meski jauh dari kata maksimal. Pemikiran semua orang sama : mereka hanya gelandangan,...
Published 10/27/22