Membaca Ulang Pangeran Cilik karya Antoine de Saint-Exupéry #185
Listen now
Description
"Pangeran Cilik termasuk buku yang paling banyak diterjemahkan di dunia. Konon pernah disadur ke dalam 230 bahasa asing. Buku ini memang luar biasa. Tampaknya seolah cerita anak-anak, tapi sebenarnya dinikmati dan direnungkan juga oleh orang dewasa. Lewat cerita seorang anak yang mengamati dunia dengan mata naif dan lugu, Saint-Exupéry menyentuh beberapa nilai dan pengalaman manusia yang paling dasar, seperti kekuasaan, tanggung jawab, dan cinta. Dongeng yang mengharukan sekaligus amat mendalam ini termasuk karya-karya agung sastra dunia yang tidak terlupakan." Le Petit Prince: Pangeran Cilik karya Antoine de Saint-Exupéry (sumber : goodreads) --- Send in a voice message: https://anchor.fm/sahabatbuku/message Support this podcast: https://anchor.fm/sahabatbuku/support
More Episodes
10 Rekomendasi Buku untuk Memulai 2024 1. Gadis Minimarket - Sayaka Murata 2. Koala Kumal - Raditya Dika 3. Gratitude - Greatmind 4. Setiap Hari Stoik - Ryan Holiday fan Stephen Hanselman 5. Cantik, Gaya, dan Tetap Kaya - Prita Ghozie 6. Ikigai - Hector Garcia dan Francesc Miralles 7....
Published 01/13/24
Published 01/13/24
Tiga anak jalanan ditemukan tewas, tergantung di pinggir flyover kawasan Jatinegara. Satu mayat lagi menyusul, kali ini terlilit kabel tiang listrik. Penyelidikan dimulai dengan enggan, para polisi bertindak meski jauh dari kata maksimal. Pemikiran semua orang sama : mereka hanya gelandangan,...
Published 10/27/22