Description
Hi, Sobat Cuan
Menjaga keseimbangan antara kebutuhan saat ini dan persiapan masa depan merupakan tantangan yang dihadapi oleh banyak individu. Hal ini termasuk mencukupi biaya sehari-hari, membayar tagihan, serta menabung untuk keperluan darurat dan pensiun. Generasi Z telah mengadopsi tren keuangan yang dikenal sebagai "soft saving" atau menabung dengan cara yang lebih santai dan fleksibel. Nah, yang jadi pertanyaanya apa itu soft saving dan bagaimana cara menerapkannya? Simak obrolan lengkapnya hanya di podcast Cuap Cuap Cuan segmen interview bersama Syarifa Rahma dan Olivia Louise Financial Expert CNBC Indonesia berikut ini, Enjoyed!
Sobat Cuan, jangan lupa ya untuk follow IG @cuap_cuan, dan juga subscribe youtube channel Cuap Cuap Cuan, kemudian di like, comment dan share ya. Salam cuan!
Hai, Sobat Cuan...
Top Woman Talks adalah segmen khusus yang menghadirkan para perempuan hebat dan menginspirasi. Kali ini, kami berkesempatan untuk berbincang langsung dengan Dyah Roro Esti, Wakil Menteri Perdagangan Republik Indonesia. Selain kiprah profesionalnya yang diakui, ada banyak...
Published 11/21/24
Hai, Sobat Cuan...
Indonesia menghadapi tantangan besar dalam memenuhi kebutuhan susu nasional, dengan ketergantungan sekitar 80% pada impor dari negara seperti Selandia Baru dan Australia. Ketergantungan impor tidak hanya memengaruhi neraca perdagangan tetapi juga kesejahteraan peternak...
Published 11/20/24