PAHAM: Trump Menang, IHSG dan Rupiah Tumbang
Listen now
Description
Hai, Sobat Cuan... Donald Trump telah resmi terpilih sebagai Presiden Amerika Serikat. Reaksi pasar global, termasuk Indonesia pun tak bisa dihindari. IHSG hingga rupiah langsung mengalami tekanan yang signifikan. Lantas, apa yang sebenarnya terjadi di balik gejolak ini? Dan bagaimana efek domino dari kebijakan Trump terhadap stabilitas rupiah dan pasar modal tanah air? Temukan jawabannya di segmen PAHAM (Pantauan Saham) bersama Andi Shalini dan Editor Market CNBC Indonesia, Feri Sandria. Sobat Cuan, jangan lupa ya untuk follow IG @cuap_cuan, dan juga subscribe youtube channel Cuap Cuap Cuan, kemudian di like, comment dan share ya. Salam cuan! 
More Episodes
Hai, Sobat Cuan... Top Woman Talks adalah segmen khusus yang menghadirkan para perempuan hebat dan menginspirasi. Kali ini, kami berkesempatan untuk berbincang langsung dengan Dyah Roro Esti, Wakil Menteri Perdagangan Republik Indonesia. Selain kiprah profesionalnya yang diakui, ada banyak...
Published 11/21/24
Published 11/21/24
Hai, Sobat Cuan... Indonesia menghadapi tantangan besar dalam memenuhi kebutuhan susu nasional, dengan ketergantungan sekitar 80% pada impor dari negara seperti Selandia Baru dan Australia. Ketergantungan impor tidak hanya memengaruhi neraca perdagangan tetapi juga kesejahteraan peternak...
Published 11/20/24