Skandal Pelecehan Anak di Gereja Katolik Perancis
Listen now
Description
Dunia dihebohkan dengan temuan komisi independen yang menemukan ada lebih dari 300,000 kasus pelecehan anak yang terjadi di gereja katolik perancis yang dilakukan dari tahun 1950-2020. Apa yang bisa kita pelajari dari hal ini? Bagaimana kita meresponi hal ini?
More Episodes
Alkitab kita terdiri dari Perjanjian Lama dan Perjanjian Baru, dimana Perjanjian Lama memiliki hukumnya tersendiri dan Perjanjian Baru juga memiliki hukumnya tersendiri. Pertanyaannya, yang masih berlaku hingga saat ini yang mana? Keduanya? Perjanjian Baru saja? atau campuran keduanya?
Published 06/01/22
Published 06/01/22
Teologi seringkali terdengar sebagai sebuah kata yang 'fancy' atau ilmu yang hanya perlu dipelajari oleh orang yang mau jadi pendeta atau mungkin kerja di gereja. Tapi apakah ini benar? Bukankah semua orang kristen harus belajar teologi?
Published 05/20/22