Musik Adalah Bahasa Universal - Laurensius Pio Tjahjadi, pianist (penyandang setengah tuna rungu)
Listen now
Description
Di episode kali ini IMU kedatangan tamu spesial yaitu Laurensius Pio Tjahjadi, seorang pianis muda sekaligus penyandang setengah tuna rungu. Pada kesempatan ini Pio menceritakan pengalamannya sebagai seorang penyandang tuna rungu dalam bermusik. Musik itu universal dan bisa dipelajari dan dimainkan oleh siapapun tanpa batasan.
More Episodes
Di episode kali ini IMU kedatangan tamu spesial yaitu H.Nurul Qomar atau yang lebih dikenal sebagai Abah Qomar. Beliau adalah seorang pemeran, komedian serta seniman yang berdarah Sunda. Bersama dengan teman-teman dari Tim Purwadaksi, beliau mempertontonkan sedikit pertunjukan Gamelan Sunda. Dan...
Published 07/26/22
Published 07/26/22
Di episode kali ini IMU kedatangan tamu spesial yaitu Mas Addie MS, conductor dari Twilite Orchestra. Beliau membagikan pengalamannya selama berkarir sebagai seorang musisi sekaliagus conductor dan juga membagikan tips agar bisa menjadi seorang conductor yang baik.
Published 04/17/22