Edisi Spesial: Mencapai Tujuan Finansial dengan Cara Syariah
Listen now
Description
Bagaimana tips perencanaan keuangan jika dipandang dari aspek Syariah? Pada Episode spesial ini, kami menghadirkan Dr. Oni Sahroni, MA atau yang akrab dipanggil Pak Oni, selaku Dewan Pengawas Syariah BNP Paribas Asset Management. Bersama Pak Oni yang kerap kali berbagi konten Muamalat Kekinian lewat akun sosial medianya @Muamalah_Daily , kita akan berdiskusi bagaimana mencapai tujuan finansial yang sesuai dengan prinsip syariah? Bagaimana Syariah mengatur perencanaan keuangan, utang, hingga mengenal investasi reksa dana syariah dan apa yang membedakannya. Jika ada pertanyaan dan tanggapan, jangan ragu untuk menghubungi kami melalui Twitter/ Instagram @BNPPAM_ID atau melalui situs website kami.   
More Episodes
Inflasi domestik mengalami kenaikan terutama disebabkan kenaikan beberapa harga kebutuhan pokok. Selain itu, USD menjadi menguat kembali, dan beberapa pasar obligasi di emerging market mengalami koreksi karena outflow oleh investor asing, termasuk Indonesia. Bagaimana Pasar Domestik merespon...
Published 03/20/24
Pemilu periode 2024 usai dilaksanakan. Sehari usai hasil quick count, bursa saham pun ikut merespon, didukung kinerja IHSG. Namun, bagaimana dengan kinerja pasar obligasi? dan apakah hasil rilis pertumbuhan ekonomi Indonesia tahun 2023 masih terbilang solid? Simak diskusinya dalam episode...
Published 02/19/24