Memendam atau Mengungkapkan Perasaan?
Listen now
Description
Setiap orang berbeda-beda dalam mengolah dan mengekspresikan perasaan. Ada yang mudah mengungkapkan perasaan, ada juga yang tipikalnya memendam perasaan. Ketika memendam perasaan ternyata dirasa lebih baik dan lebih nyaman,orang lain bisa bilang apa? Mungkin aja ketika memendam, lo justru bisa mengolah emosi dengan lebih tenang dan lebih banyak ngobrol sama diri sendiri untuk dapetin solusi. Tapi kalo memendam yang berujung menyisakan unfinished feeling? 😎
More Episodes
Semua orang pasti mengalami naik-turunnya kehidupan. Begitu juga yang terjadi pada teman gue, Augie Fantinus. Pernah 2x kena serangan jantung. Membuat Augie Fantinus semakin menggunakan kesempatannya hidup untuk memberikan banyak ke orang lain. Belum lagi ceritanya yang pernah masuk bui. Yang...
Published 12/30/21
Published 12/30/21
Di episode pertama siniar #BertumbuhBermimpi ini, gue bertamu ke kantor teman gue di daerah perkantoran Sudirman. Bintang Hidayanto adalah seorang pengacara yang masuk ke dalam 100 praktisi hukum terbaik 2021 versi Asia Business Law Journal.  Ada cerita dan pengalaman hidupnya yang bisa kita...
Published 12/17/21