KUASSA : PLUGIN LOKAL BERSELANCAR DI PASAR GLOBAL #soundofprung Eps. 69
Listen now
Description
Ay Bruv, the boys are back! pada kesempatan kali ini, Sound of Prung kembali kedatangan temen ngobrol yang sangat spesial. Kedua sosok ini, rupanya sosok yang berada di balik software audio lokal yang berhasil berselancar di pasar global. Namun, di episode kali ini, kedua sosok ini gak cuma ngobrolin tentang software audio mereka. Tapi, mereka berdua juga bakalan nyeritain perjalanannya selama ini. Ada yang tahu siapa mereka? Yoooo please welcome Dania dan Adhit Android dari Kuassa Teknika. Pada episode kali ini, Dania dan Adhit bakalan ngomongin banyak hal, mulai dari awal terbentuknya Kuassa Teknika, hingga akhirnya berhasil merambah pasar internasional seperti saat ini. Oh iya, selain daripada itu, Dania dan Adhit juga bakalan ngasih tahu kalian, siapa aja musisi dan produser yang pake produk dari Kuassa Teknika, bukan main-main lhooooo. Hal ini jelas bukan tanpa alasan, karena produk software dari audio dari Kuassa Teknika rupanya mudah digunakan dan sangat berkualitas. Oh iya, mereka juga rupanya bakalan bikin produk fisik yang kayanya gak lama ini bakalan rilis deh. Lalu, apa saja perbincangan menarik bersama kedua sosok dibalik Kuassa Teknika bernama Dania dan Adhit pada episode kali ini? Penasaran? Pantengin episode ini sampai akhir! Hahaha. Tidak lupa juga @ievtengik dan @aldisalladin membungkus obrolan bersama @adhit_android dan @cherryalienz ini dengan canda tawa dan celotehan antik khas mereka. --- Send in a voice message: https://podcasters.spotify.com/pod/show/prungstation/message
More Episodes
Ay Bruv, Prungpedia with Shamroog is coming back! Setelah melakukan pendaratan di negara yang berjuluk “Der Panzer.” Rasanya kurang afdal jika Shamroog tidak berbagi kisah mengenai salah satu olahraga yang populer di Jerman selain fingerhakeln dan bola tangan, yaaaaa alalagi kalau bukan sepak...
Published 03/05/24
Published 03/05/24
Ay Bruv, kita mau ngenalin program baru nih, Weekend Waves! Program terbaru dari Prung Station yang akan menyajikan beberapa penampil dalam dunia musik. Eh, ternyata mereka gak cuma main musik, kita juga bakalan ngobrol sama mereka, nanya sekitaran apa yang mereka mainin. Selain itu, kita juga...
Published 03/05/24