Episode 22 - Mengapa Sungai-Sungai di Kota Kelihatan Kotor dan Tidak Banyak Ikannya?
Listen now
Description
Teman-teman mungkin pernah bertanya kenapa sungai-sungai di kota terlihat kotor dan tidak banyak ikannya? Padahal sungai-sungai di pedesaan airnya jernih dan jadi tempat hidup ikan-ikan. Kali ini, Kak Yessy akan membacakan jawaban dari Kak Bambang Sunarwan yang membahas tentang hal itu. Simak bersama, yuk!
More Episodes
Apakah kamu pernah mendapatkan gangguan dari orang lain? Rasanya tidak enak, ya. Yuk, dengarkan penjelasan dari Kak Karina Adistiana yang dibacakan oleh Kak Yoga supaya kita tahu kenapa orang mengganggu kita dan apa yang bisa kita lakukan. 
Published 09/20/20
Kenapa ya pelajaran matematika itu sulit? Kali ini Kak Rena akan membacakan penjelasan Prof Iwan Pranoto tentang hal itu. 
Published 09/20/20
Apakah adik-adik senang berolahraga? Meski setelahnya jadi merasa capek, berolahraga bisa memberikan banyak manfaat lho bagi adik-adik semua. Mau tahu kan apa saja manfaatnya? Simak jawaban dari Pak Tommy Apriantono yang dibacakan oleh Pak Hendra Gunawan di episode ini, ya! 
Published 06/21/20