32. Review Laut Bercerita - Leila S. Chudori
Listen now
Description
Sebuah novel yang mengambil latar waktu antara 1991-2007 ini mengundang pembacanya untuk ikut masuk ke dalam kisah-kisah getir yang tersusun dengan sedemikian rupa di dalamnya. Tentang keluarga yang kehilangan, sekumpulan sahabat yang merasakan kekosongan di dada, sekelompok orang yang gemar menyiksa dan lancar berkhianat, sejumlah keluarga yang mencari kejelasan makan anaknya, dan tentang cinta yang tak akan luntur. Cerita fiksi yang terinspirasi dari kisah nyata ini akan membuatmu bertanya-tanya karena ceritanya semakin terasa begitu nyata, dan terus menggerus rasa ingin tahumu bahkan sampai menyelesaikan membaca buku ini.
More Episodes
Cerita perjalanan melalui gang sempit, kepengurusan dokumen di kantor pemerintahan, sampai dengan hari terakhir tutupnya Istana Boneka Dufan dapat ditemukan di halaman-halaman buku ini. Kumpulan cerita pendek yang akan membawamu melihat Jakarta dari sudut pandang lain.
Published 09/04/22
Published 09/04/22
Seberapa jauh kamu tahu kalau saat ini kamu sedang melakukan self sabotage? Melalui buku ini, Brianna Wiest menguraikan tentang apa tanda-tanda seseorang sedang melakukan self sabotage dan bagaimana cara menghadapinya untuk menjadi versi terbaik dirimu.
Published 04/09/22