Episodes
Iman Kepada Allah adalah bagian dari ceramah agama dan kajian Islam ilmiah dengan pembahasan kitab Syarh Hadits Jibril fi Ta’limiddiin. Pembahasan ini disampaikan oleh Ustadz Dr. Iqbal Gunawan, M.A pada Rabu, 23 Ramadhan 1445 H / 03 April 2024 M. Kajian sebelumnya: Rukun Islam Kedua: Shalat Kajian Islam Tentang Iman Kepada Allah Kita sampai kepada bagian hadits yang berbunyi bahwa lelaki yang dia adalah malaikat Jibril yang menjelma sebagai manusia sempurna....
Published 05/03/24
Published 05/03/24
Beban Ibu Ketika Mengandung – Tafsir Surah Ali Imran 36 adalah kajian tafsir Al-Quran yang disampaikan oleh Ustadz Abu Yahya Badrusalam, Lc. Kajian ini beliau sampaikan di Masjid Al-Barkah, komplek studio Radio Rodja dan Rodja TV pada Selasa, 21 Syawal 1445 H / 30 April 2024 M. Download kajian sebelumnya: Keistimewaan Adam, Nuh, keluarga Ibrahim dan keluarga Imran – Tafsir Surah Ali Imran 33 Beban Ibu Ketika Mengandung – Tafsir Surah Ali Imran 36 Allah Subhanahu...
Published 05/03/24
Setiap Muslim Memiliki Kehormatan adalah bagian dari ceramah agama dan kajian Islam ilmiah dengan pembahasan kitab Riyadhus Shalihin Min Kalam Sayyid Al-Mursalin. Pembahasan ini disampaikan oleh Ustadz Mubarak Bamualim, Lc., M.H.I. pada Selasa, 21 Syawal 1445 H / 30 April 2024 M. Kajian sebelumnya: Diharamkannya Merendahkan Seorang Muslim Kajian Tentang Setiap Muslim Memiliki Kehormatan Dari Abu Hurairah Radhiyallahu ‘Anhu, beliau berkata, bahwasanya Rasulullah...
Published 05/02/24
Kisah Nabi Shalih ‘Alaihissalam adalah bagian dari ceramah agama dan kajian Islam ilmiah dengan pembahasan Al-Bayan Min Qashashil Qur’an. Pembahasan ini disampaikan oleh Ustadz Abu Ya’la Kurnaedi, Lc. pada Senin, 20 Syawal 1445 H / 29 April 2024 M. Kajian sebelumnya: Taubat dan Istighfar Sebab Kebahagiaan Hamba di Dunia dan Akhirat Kajian Tentang Kisah Nabi Shalih ‘Alaihissalam Nabi Shalih ‘Alaihissalam merupakan seorang rasul yang Allah utus ke kabilah Tsamud....
Published 05/02/24
Jika Imam Terlambat, Orang Lain Maju merupakan bagian dari kajian Islam ilmiah Mukhtashar Shahih Muslim yang disampaikan oleh Ustadz Abu Yahya Badrusalam, Lc. Hafidzahullah. Kajian ini disampaikan pada Sabtu, 19 Syawal 1445 H / 28 April 2024 M. Jika Imam Terlambat, Orang Lain Maju Kita sampai pada باب: إذا تَخَلَّفَ الإِمامُ تقدَّم غيره (Bab apabila imam terlambat, maka yang lainnya maju menjadi imam). Mughirah bin Shu’bah Radhiyallahu ‘Anhu meriwayatkan bahwa dia...
Published 04/30/24
Khutbah Jumat: Istiqamah diatas Amalan Shalih ini merupakan rekaman khutbah Jum’at yang disampaikan oleh Ustadz Abu Yahya Badrusalam, Lc. di Masjid Al-Barkah, Komplek Rodja, Kp. Tengah, Cileungsi, Bogor, pada Jum’at, 16 Syawal 1445 H / 26 April 2024 M. Khutbah Jumat: Istiqamah diatas Amalan Shalih Allah Subhanahu wa Ta’ala memerintahkan Rasulullah Shallallahu ‘Alaihi wa Sallam dan kita, untuk senantiasa beribadah kepada Allah sampai datang kematian. Allah...
Published 04/29/24
Keistimewaan Adam, Nuh, keluarga Ibrahim dan keluarga Imran – Tafsir Surah Ali Imran 33 adalah kajian tafsir Al-Quran yang disampaikan oleh Ustadz Abu Yahya Badrusalam, Lc. Kajian ini beliau sampaikan di Masjid Al-Barkah, komplek studio Radio Rodja dan Rodja TV pada Selasa, 14 Syawal 1445 H / 23 April 2024 M. Download kajian sebelumnya: Bukti Seseorang Mencintai Allah – Tafsir Surah Ali Imran 31 Keistimewaan Adam, Nuh, keluarga Ibrahim dan keluarga Imran – Tafsir Surah...
Published 04/26/24
Memberi Perhatian dan Memahami Remaja merupakan kajian Islam ilmiah yang disampaikan oleh Ustadz Abu Ihsan Al-Atsaary dalam pembahasan Ada Apa dengan Remaja. Kajian ini disampaikan pada Selasa, 14 Syawal 1445 H / 23 April 2024 M. Kajian Tentang Memberi Perhatian dan Memahami Remaja Salah satu di antara kiat untuk meyakinkan anak remaja sehingga dia percaya kata-kata kita dan berusaha untuk menerimanya, adalah memberikan kesan bahwa kita memperhatikan dan berusaha untuk...
Published 04/25/24
Hati Menjadi Baik dengan Al-Qur’an adalah bagian dari ceramah agama dan kajian Islam ilmiah dengan pembahasan Hadits-Hadits Perbaikan Hati. Pembahasan ini disampaikan oleh Syaikh Prof. Dr. ‘Abdurrazzaq bin ‘Abdil Muhsin Al-‘Abbad Al-Badr pada Senin, 13 Syawal 1445 H / 22 April 2024 M. Kajian Islam Ilmiah Tentang Hati Menjadi Baik dengan Al-Qur’an Dari sahabat Anas bin Malik Radhiyallahu ‘Anhu, beliau berkata, bahwasannya Rasulullah Shallallahu ‘Alaihi wa Sallam...
Published 04/25/24
Bab Merasa Sial dengan Jin adalah bagian dari ceramah agama dan kajian Islam ilmiah dengan pembahasan kitab Al-Adabul Mufrad. Pembahasan ini disampaikan oleh Ustadz Dr. Syafiq Riza Basalamah, M.A. pada Senin, 13 Syawal 1445 H / 22 April 2024 M. Kajian Islam Tentang Bab Merasa Sial dengan Jin Kajian kita sampai ke bab tentang perasaan sial atau takut atau kecemasan dari jin. Sebelumnya, kita bicara bahwa ternyata diantara sifat orang-orang yang masuk surga tanpa hisab dan...
Published 04/24/24
Taubat dan Istighfar Sebab Kebahagiaan Hamba di Dunia dan Akhirat adalah bagian dari ceramah agama dan kajian Islam ilmiah dengan pembahasan Al-Bayan Min Qashashil Qur’an. Pembahasan ini disampaikan oleh Ustadz Abu Ya’la Kurnaedi, Lc. pada Senin, 13 Syawal 1445 H / 22 April 2024 M. Kajian sebelumnya: Dakwah Nabi Hud kepada Tauhid Kajian Tentang Taubat dan Istighfar Sebab Kebahagiaan Hamba di Dunia dan Akhirat Taubat dan istighfar merupakan sebab kebahagiaan...
Published 04/24/24
Shalat Ketika Safar ini merupakan bagian dari kajian Islam ilmiah Kitab Shahihu Fiqhis Sunnah wa Adillatuhu yang disampaikan oleh Ustadz Dr. Musyaffa Ad-Dariny, M.A. Hafidzahullah. Kajian ini disampaikan pada Senin, 13 Syawal 1445 H / 22 April 2024 M. Download kajian sebelumnya: Kapan Melakukan Sujud Sahwi? Kajian Tentang Shalat Ketika Safar Safar yang dimaksud dalam kajian ini adalah keluarnya seseorang dari daerahnya menuju ke tempat tertentu, yang perjalanan...
Published 04/23/24
Perbuatan Mungkar yang Diriwayatkan oleh Kaum Sufi ini adalah bagian dari ceramah agama dan kajian Islam ilmiah dengan pembahasan kitab Talbis Iblis. Pembahasan ini disampaikan oleh Ustadz Abu Ihsan Al-Atsaary pada Senin, 28 Ramadhan 1445 H / 08 April 2024 M. Kajian tentang Perbuatan Mungkar yang Diriwayatkan oleh Kaum Sufi Ini merupakan lanjutan dari kisah-kisah aneh yang seringkali dinukil dari kaum Sufi, di mana kisah-kisah tersebut sering kali terkesan konyol dan...
Published 04/23/24
Sunnah di Hari ‘Id adalah kajian Islam ilmiah yang disampaikan oleh Ustadz Abu Ya’la Kurnaedi, Lc. pada Senin, 28 Ramadhan 1445 H / 08 April 2024 M. Kajian Tentang Sunnah di Hari ‘Id ‘Id (عيد) dari kata عَادَ – يَعُوْدُ yang artinya kembali. Jadi ‘id artinya adalah perayaan, karena dia kembali dan berulang setiap tahun. Dari ‘Aisyah Radhiyallahu ‘Anha, dia berkata, دَخَلَ أَبُو بَكْرٍ وَعِنْدِي جَارِيَتَانِ مِنْ جَوَارِي الْأَنْصَارِ تُغَنِّيَانِ بِمَا تَقَاوَلَتْ...
Published 04/22/24
Kiat Meyakinkan Remaja merupakan kajian Islam ilmiah yang disampaikan oleh Ustadz Abu Ihsan Al-Atsaary dalam pembahasan Ada Apa dengan Remaja. Kajian ini disampaikan pada Selasa, 29 Ramadhan 1445 H / 09 April 2024 M. Kajian Tentang Kiat Meyakinkan Remaja Sejatinya, kemampuan meyakinkan adalah keterampilan yang bisa dipelajari. Ada beberapa cara yang bisa kita tempuh untuk mengasah kemampuan meyakinkan. Diantaranya adalah: Memulai dengan keikhlasan Mendidik...
Published 04/19/24
Khutbah Idul Fitri: Jiwa Taslim ini merupakan rekaman khutbah idul fitri yang disampaikan oleh Ustadz Abu Yahya Badrusalam, Lc. di Masjid Al-Barkah, Komplek Rodja, Kp. Tengah, Cileungsi, Bogor, pada Rabu, 1 Syawal 1445 H / 10 April 2024 M. Khutbah Idul Fitri: Jiwa Taslim Kita bersyukur kepada Allah di hari ini yang telah memberikan kepada kita nikmat yang besar dan agung, di mana Allah mensyariatkan puasa Ramadhan sebulan penuh untuk mensucikan hati dan dosa-dosa kita....
Published 04/18/24
Published 04/16/24
Adab-Adab Safar adalah kajian Islam ilmiah yang disampaikan oleh Ustadz Abu Yahya Badrusalam, Lc. pada Ahad, 23 Ramadhan 1445 H / 3 April 2024 M. Kajian Tentang Adab-Adab Safar Al-Imam An-Nawawi dalam kitab المجموع شرح المهذب pada jilid 4 menyebutkan ada sekitar 62 adab yang berhubungan dengan safar. Kita tentunya tidak akan membacakan semuanya karena itu sangat panjang sekali. Adapun adab-adab yang hendaknya diperhatikan saat kita safar adalah: 1. Mengikhlaskan niat...
Published 04/04/24
Adab-Adab Berhari Raya adalah kajian Islam ilmiah yang disampaikan oleh Ustadz Abu Yahya Badrusalam, Lc. pada Ahad, 22 Ramadhan 1445 H / 2 April 2024 M. Kajian Tentang Adab-Adab Berhari Raya Dalam bahasa Arab hari raya adalah ‘id (عيد). Disebutkan dalam Lisanul Arab bahwa ‘id berasal dari kata ‘aada yauudu yang artinya kembali. Karena dia kembali setiap tahun. Ada yang mengatakan bahwa ‘id dari kata adat atau kebiasaan. Karena mereka terbiasa merayakannya. Berkata Ibnul...
Published 04/03/24
Khutbah Jumat: Janji Allah Untuk Orang Yang Bertakwa ini merupakan rekaman khutbah Jum’at yang disampaikan oleh Ustadz Abu Yahya Badrusalam, Lc. di Masjid Al-Barkah, Komplek Rodja, Kp. Tengah, Cileungsi, Bogor, pada Jum’at, 18 Ramadhan 1445 H / 29 Maret 2024 M. Khutbah Jumat: Janji Allah Untuk Orang Yang Bertakwa Janji Allah untuk orang-orang yang bertakwa sangatlah banyak di dalam Al-Qur’anul Karim. Allah Subhanahu wa Ta’ala menyebutkan dalam Surah At-Talaq...
Published 03/29/24
Keterampilan Meyakinkan Remaja merupakan kajian Islam ilmiah yang disampaikan oleh Ustadz Abu Ihsan Al-Atsaary dalam pembahasan Ada Apa dengan Remaja. Kajian ini disampaikan pada Selasa, 15 Ramadhan 1445 H / 26 Maret 2024 M. Kajian Tentang Keterampilan Meyakinkan Remaja Keterampilan meyakinkan yang dimaksud di sini adalah keterampilan mempengaruhi orang lain untuk mengarahkannya. Ada hadits nabi yang berbunyi,  إِنَّ مِنْ الْبَيَانِ لَسِحْرًا “Sesungguhnya...
Published 03/28/24
Diharamkannya Merendahkan Seorang Muslim adalah bagian dari ceramah agama dan kajian Islam ilmiah dengan pembahasan kitab Riyadhus Shalihin Min Kalam Sayyid Al-Mursalin. Pembahasan ini disampaikan oleh Ustadz Mubarak Bamualim, Lc., M.H.I. pada Selasa, 15 Ramadhan 1445 H / 26 Maret 2024 M. Kajian sebelumnya: Larangan Tajassus Kajian Tentang Diharamkannya Merendahkan Seorang Muslim Dari Abu Hurairah Radhiyallahu ‘Anhu, beliau berkata bahwasanya Rasulullah...
Published 03/27/24